Saturday 22 September 2012

Bisnis online dengan Adf.ly

Share on :

Bisnis online dengan Adf.ly,cara bisnis adf.ly,perpendek link dapat dolar,dolar di adf.ly,info bisnis online
Bisnis online dengan Adf.ly dapat dolar dari sharing link - Sobat IPO (Info Profit Online) dan semua pengguna dunia blogging, kali ini saya akan sharing cara mendapat sedikit dolar dari internet. Bukan dengan cara instan. Karena tidak ada dolar turun dari langit begitu saja tanpa usaha keras.

Ada beberapa cara yang saya lakukan untuk menghasilkan dolar dari online. Salah satu cara saya menghasilkan dolar dari dunia online ini adalah dengan sharing link aja, link yang saya pakai bermacam-macam bentuknya. Ada diantaranya link download, dan lainnya yang berhubungan dengan link pokoknya.
Keuntungan adf.ly adalah:
  1. 1000 kali link dibuka kurang lebih dapat 4 USD (walau kalau yang buka orang indonesia kayaknya gak nyampe 4 USD sih)
  2. Pendaftaran gratis
  3. Minimal pendapatan dikirim 5 USD
  4. Suport dengan Paypal (bisa mengirim ke rekening paypal kita)
  5. Ada fasilitas SIMPLE LINK jadi kita tak harus login ke sana bila akan sharing link.
  6. Otomatis withdraw, kita tidak perlu request adf.ly langsung kirim dolarnya bila sudah melebihi $5 secara otomatis di awal bulan berikutnya..

Bila anda tertarik dengan Adf.ly bisa daftar di bawah ini:
Tempat pendaftaran Adf.ly KLIK DISINI

Langkah-Langkah Daftar di Adf.ly:
  1. Pada halaman pertama klik JOIN NOW
  2. Maka keluar form pendaftaran
  3. Isi form tersebut dengan lengkap
  4. perhatikan, pada Account Type: (you can now do both from the same account) pilih link srinker untuk anda yang ingin ngeink dibayar, buat yang ingin jadi advertiser/pemasang iklan pilih advertiser.
  5. Selanjutnya setelah semua diisi klik join now.
Cara Shrink Link di Adf.ly:
  1. Setelah selesai dengan pendaftaran anda tinggal login ke akun Adf.ly anda dan anda akan di hadapkan pada sebuah from
  2. Masukkan link yang akan anda share, Contohnya: http://infoprofitonline.blogspot.com/ atau http://infoprofitonline.blogspot.com/2012/09/bisnis-online-blogging-dan-ppc.html atau http://ysardika.blogspot.com/2012/09/cara-memindahkan-blog-ke-akun-lain.html kedalam form tadi dan lalu tekan srink! kemudian tunggu hingga muncul link baru misalnya seperti http://adf.ly/rSirk
  3. 3. Link yang sudah berubah jadi pendek ini kemudian di share, atau di bagikan ke teman. Bila ada yang berkenan mengunjungi link tersebut maka sebelum memasuki halaman yang sebenarnya, sebelumnya akan muncul halaman ADS dan lalu pengunjung di minta untuk membaca halaman tersebut atau dia akan mengklik SKIP AD. Selanjutkan baru akan muncul link yang sesungguhnya, dan kita bisa mendapatkan komisi walau kecil, tapi kalau terus-menerus ya jadi banyak.

Fitur Lain Adf.ly
Adf.ly tidak hanya menyediakan shorter url alias pendekin url saja tapi ada alternatif link untuk bisnis online saja tanpa memendekan link, fasilitas ini mereka sebut "simple link" tanpa tanda petik.

Caranya:
  1. Log in dulu ke Adf.ly 
  2. Kemudian pilih tool, nah disitu ada banyak pilihan, dengan simple link ini kita tak harus login ke Adf.ly kalau mau sharing sebuah link.

Bisnis online dengan Adf.ly,cara bisnis adf.ly,perpendek link dapat dolar,dolar di adf.ly,info bisnis online

Sebagai contoh: Gambar Tombol download diatas mengandung link adfly, kl1k pada gambar maka akan keluar halaman baru tunggu lima detik kemudian klik SKIP AD yang ada di kanan atas.

TIPS :
  1. Jika ingin link kita banyak di klik buat blog yang banyak link download, bisa download sofware, game, ebook, dll. Biasanya lebih dari satu blog/ website lebih baik...
  2. Selalu berikan link yang bermanfaat pada pengunjung, berikan kepuasan pada pengunjung agar suatu saat mereka dengan suka hati akan berkunjung lagi.
  3. Jika link kita lebih dari 100 bahkan 1000 sebaiknya gunakan Full Page Script (tidak direkomendasikan karena script di block sama adblock).
  4. Dilarang mengklik Sendiri atau menyuruh orang lain mengklik.
  5. Dilarang mengiklankan di situs PTC
  6. Untuk lebih jelas tentang Peraturan yang diterapkan oleh adf.ly baca Disini 

  • Pay Out : Adfly OTOMATIS langsung mengirim uang ke paypal jika pendapatan kita sudah mencapai minimum 5$, Biasanya Adfly mengirim uang pada awal bulan berikutnya. Bila belum punya paypal baca tutorial cara daftar paypal
  • CPC : Kamu bisa melihat disini berapa yang akan dibayar adf.ly setiap kliknya menurut regional masing-masing, Cost Per Click (CPC) Per Regional klik Disini.
    Maraknya adblock akhir-akhir ini dapat membelenggu script iklan yang kita taruh di blog, tak menutup kemungkinan juga script adf.ly. Oleh sebab itu disarankan link sharingnya di srink manual saja lebih jelasnya baca juga: mengatasi adblock pada adfly v103

    Demikian berita tentang Bisnis online dengan Adf.ly dapat dolar dari sharing link. semoga bermanfaat dan meraih kesuksesan di dunia blogging n online business. Jika Sobat ingin meliahat contoh penerapan link Adf.ly pada Blog saya, silahkan kunjungi: http://ysardika.blogspot.com

    Ditulis Oleh : Sardika ~ Info Profit Online

    Christian angkouw Terimakasih anda telah membaca artikel tentang Bisnis online dengan Adf.ly. Oleh Admin, Sobat diperbolehkan mengcopy paste atau menyebar-luaskan artikel ini, namun jangan lupa untuk meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya

    .:: Like this widget ::.

    Newer Post Older Post Home

    0 comments:

    Post a Comment

    Silahkan sobat Komentar dengan sopan, No-Sara, No-Spam. Terimakasih!!